Pentingnya Berbakti Kepada Orang Tua Dalam Perspektif Agama Islam

Penulis

  • Nurhalima Mutiara Harahap Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan Penulis
  • Sulhan Efendi Hasibuan Univeresitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan Penulis
  • Siti Zubaidah Ritonga Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan Penulis
  • Sahilatur Rizqi Pasaribu Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan Penulis

Kata Kunci:

Berbakti, Orang Tua, Perspektif Islam, Birrul Walidain

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pentingnya berbakti kepada orang tua dalam perspektif agama Islam. Berbakti kepada orang tua merupakan salah satu ajaran dasar Islam yang ditekankan dalam Al-Qur'an dan Hadits. Penelitian ini menggunakan penelitian kepustakaan dengan pendekatan deskriptif-analitik dengan mengkaji berbagai sumber primer seperti Al-Qur’an, Hadits, serta literatur klasik dan kontemporer yang membahas tentang berbakti kepada orang tua. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Islam sangat mementingkan berbakti kepada orang tua sebagai wujud ketaatan kepada Allah SWT. Tindakan ini tidak hanya sekedar kewajiban agama tetapi juga memiliki makna social yang penting seperti mempererat hubungan kekeluargaan dan menciptakan masyarakat yang harmonis. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pemahaman dan penerapan ajaran berbakti kepada orang tua dapat meningkatkan kualitas hidup individu dan masyarakat secara keseluruhan.

Referensi

An, D. A.-Q. U. R. (2024). Hakikat Berbakti Kepada Orang Tua. 1(1), 27–46.

Astuti, H. (2021). Berbakti Kepada Orang Tua dalam Ungkapan Hadis. Jurnal Riset Agama, 1(1), 45–58.

Hamidah, A. D. (2023). Implementasi Pendidikan Birrul Walidain Surat Al- Isra Ayat 23 – 24 Pada Era 4.0. Jurnal Ilmiah Pendidikan Agama Islam, 2(1), 31–46.

Harneli, Irfan Saputra, & Dedi Prayoga. (2023). Birrul Walidain menurut Perspektif Hadis. Al-Manar: Jurnal Kajian Alquran Dan Hadis, 9(2), 105–115.

Hidayat, A. W., Idi, A., & Soraya, N. (1970). Hubungan Akhlak Mahmudah Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas Vii 1 Smp Muammadiyah 6 Palembang. Jurnal PAI Raden Fatah, 1(1), 68–81.

Khasanah, A. (2022). Konsep Pendidikan Akhlak Dalam Berbakti Kepada Orang Tua Prespektif Al-Qur’an Surat Luqman Ayat 14. Alphateach (Jurnal Profesi Kependidikan Dan Keguruan), 2(1), 1–11.

Kurniawati, putri. (2021). Birrul Walidain dalam Perspektif Al-Qur’an. Kajian Tafsir Tematik, 09, 1–7.

Mardiah. (2022). Akhlak Anak Terhadap Kedua Orang Tua. GUAU: Jurnal Pendidikan Profesi Guru Agama Islam, 2(9), 247–254.

Nufus, F. P., Agustina, S. M., Lutfiah, V. L., & Yulianti, W. (2018). Konsep Pendidikan Birrul Walidain Dalam Qs. Luqman (31): 14 Dan Qs. Al – Isra (17) : 23-24. Jurnal Ilmiah Didaktika, 18(1), 16.

Nurhidayah, S., Waharjani, W., & Perawironegoro, D. (2023). Konsep Pendidikan Birrul Walidain Perspektif Q.S Al-Luqman Ayat 13-14. Urwatul Wutsqo: Jurnal Studi Kependidikan Dan Keislaman, 12(2), 179–189.

Putri, A., Asikin, I., & Afrianti, N. (2021). Implikasi Pendidikan Akhlak dari QS Al-Israa Ayat 23 tentang Berbakti Kepada Orang Tua terhadap Etika Berkomunikasi dalam Keluarga. Jurnal Prosiding Pendidikan Agama, Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan Universitas Islam Bandung, 7(2), 106–110.

Rahmah, S. (2021). Akhlak dalam Keluarga. Alhadharah: Jurnal Ilmu Dakwah, 20(2), 27.

Riswan. (2024). Hadits Tentang Anjuran Berbakti Kepada Kedua Orang Tua. Humaniora, Sosial Dan Bisnis, 2(2), 4–6.

Sari, L. E., Rahman, A., & Baryanto, B. (2020). Adab kepada Guru dan Orang Tua: Studi Pemahaman Siswa pada Materi Akhlak. Edugama: Jurnal Kependidikan Dan Sosial Keagamaan, 6(1), 75–92.

Sofiya, S., & Rusmana, D. (2022). Studi Tafsir Maudhu’i tentang Konsep dan Tata Cara Birrul Walidain. Gunung Djati Conference Series, 8, 357–372.

Suhaili, A. (2023). Memahami Konsep Al-Quran Tentang Birrul Walidain : Kewajiban dan Penghormatan Kepada Orang Tua Dalam Islam. Al-Bayan : Jurnal Ilmu Al-Quran Dan Hadits, 6(2), 243–257.

Sulaiman, H., & Saepulloh, A. (2024). Nilai-Nilai Edukatif Qur’an Surah Al-Israa’ Ayat 23-24 Tentang Akhlak Kepada Orangtua Dan Implikasinya Terhadap Karakter Religius Siswa. Jurnal Masagi, 02(02), 1–10.

Suryani, I., Ma’tsum, H., Wibowo, G., Sabri, A., & Mahrisa, R. (2021). Implementasi Akhlak terhadap Keluarga, Tetangga, dan Lingkungan. Islam & Contemporary Issues, 1(1), 23–30.

Syukur, A. (2020). Akhlak Terpuji dan Implementasinya di Masyarakat. MISYKAT AL-ANWAR: Jurnal Kajian Islam Dan Masyarakat, 3(2), 144–164.

Zahiya, R. S. (2024). Adab Bertutur Kata Seorang Anak Terhadap Orang Tua Menurut Perspektif Agama Islam. Jurnal Agama, Sosial, Dan Budaya, 3(3), 552–561.

Diterbitkan

2024-08-06

Cara Mengutip

Harahap, Nurhalima Mutiara, Sulhan Efendi Hasibuan, Siti Zubaidah Ritonga, and Sahilatur Rizqi Pasaribu. “Pentingnya Berbakti Kepada Orang Tua Dalam Perspektif Agama Islam”. Jurnal Pendidikan dan Dakwah 1, no. 2 (August 6, 2024): 119–132. Accessed April 24, 2025. https://internationaljournal-isssh.com/index.php/jpd/article/view/21.

Artikel Serupa

1-10 dari 14

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.